How to Make Appetizing Kue Nona Manis

Kue Nona Manis.

Kue Nona Manis You can cook Kue Nona Manis using 17 ingredients and 11 steps. Here is how you cook it.

Ingredients of Kue Nona Manis

  1. Prepare of Isian Santan :.
  2. It's 250 ml of santan kental (me 50G santan bubuk + air sampai 250ml).
  3. It's 20 gram of tepung terigu (me segitiga).
  4. Prepare 15 gram of gula pasir.
  5. You need 1/2 sdt of garam.
  6. You need of Bahan Hijau :.
  7. It's 125 ml of santan kental sedang (me 35G st.bubuk + air sampai 125ml).
  8. You need 125 ml of air jus dari 3 lembar daun pandan.
  9. Prepare 1/4 sdt of pasta pandan (me radbell).
  10. Prepare 55 gram of gula pasir.
  11. You need 30 gram of tepung maizena.
  12. It's 1/4 sdt of garam.
  13. Prepare of Bahan Putih :.
  14. You need 1 butir of telur ayam.
  15. Prepare 90 gram of gula pasir.
  16. You need 250 ml of santan kental (me 50G santan bubuk + air sampai 250ml).
  17. It's 145 gram of tepung terigu (me Segitiga).

Kue Nona Manis instructions

  1. ISIAN SANTAN : takar atau buat SANTAN nya dulu, aduk rata. Masukkan semua bahan, aduk dahulu sampai rata pada api kecil, baru naikkan api ke sedang, aduk sampai meletup-letup, sisihkan.
  2. Biarkan hangat lalu masukkan ke pipping bag / saya pakai suntikkan.
  3. BAHAN HIJAU : takar atau buat SANTAN, aduk rata.
  4. Jus DAUN PANDAN yang dipotong-potong. Saya jus bertahap sedikit-sedikit karena saya pakai grinder, saya tetap pakai 125ml air bertahap pakai nya. Jika air habis, saya ambil lagi air hasil jus pertama.
  5. Saring & masukkan ke santan tadi. Tambahkan PASTA, aduk rata..
  6. Timbang MAIZENA di panci, masukkan air santan+pandan tadi. Masak dengan api sedang-kecil sampai mengental & meletup-letup, sisihkan.
  7. BAHAN PUTIH : mixer TELUR dengan GULA sampai mengembang. Campur TERIGU dan SANTAN (untuk SANTAN caranya sama seperti di atas ya). Lalu campur semua menjadi satu wadah, mixer sampai rata.
  8. Campur BAHAN PUTIH dengan BAHAN HIJAU, mixer sampai rata.
  9. Siapkan cetakkan yang diolesi minyak dahulu, tuang bagian saja. Tata di kukusan sambil didihkan air untuk mengukus.
  10. Suntikkan ISIAN SANTAN ke tengah adonan, jangan terlalu dalam, sampai agak penuh. Kukus selama 15 menit dalam api sedang, saya tumpuk jadi agak lama lagi..
  11. Teksturnya lembut dan lumer dalam nya.

More Articles

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "How to Make Appetizing Kue Nona Manis"

Posting Komentar