How to Cook Delicious Bolu kukus semangka

Bolu kukus semangka.

Bolu kukus semangka You can cook Bolu kukus semangka using 6 ingredients and 15 steps. Here is how you cook it.

Ingredients of Bolu kukus semangka

  1. Prepare 1/2 kg of tepung terigu (me:segitiga).
  2. You need 3 butir of telur.
  3. It's 25 sdm of gula pasir (optional).
  4. Prepare 3 sdt of sp (me: sponge).
  5. You need 3 sdt of vanilie bubuk.
  6. It's 270 ml of sprite.

Bolu kukus semangka step by step

  1. Ayak tepung terigu, sisihkan.
  2. Dalam wadah terpisah, masukan telur, gula, vanilie, dan sp. Kemudian mixer dengan kecepatan tinggi selama 5 menit.
  3. Lalu masukan tepung terigu dan sprite secara bertahap (bergantian 3x) sambil di mixer kecepatan tinggi selama 5 menit. Sehingga, total waktu untuk mixer keseluruhan 10 menit..
  4. Bagi adonan menjadi tiga warna. Yakni putih, pink dan hijau. Porsi yang paling banyak adalah pink untuk bagian dasar, kemudian hijau untuk penutup, dan sedikit putih. Saya menggunakan pasta strawberry untuk adonan pink dan pasta pandan untuk adonan hijau.
  5. Masukan ke dalam cetakan, dan hias. Selagi menghias, panaskan kukusan yang tutupnya telah diberi serbet untuk mencegah air menetes ke bolu.
  6. .
  7. Tutupi meses dengan sedikit adonan putih.
  8. Tutup dengan adonan hijau.
  9. Beri motif, saya pakai tusuk gigi yang dicelupkan ke dalam pasta pandan.
  10. Masukan ke dalam kukusan yang telah beruap banyak. Kukus sampai matang dengan api besar.
  11. Note: waktu total untuk mixer jangan lebih dari sepuluh menit, karna dapat menyebabkan bolu tidak dapat mekar. Membuka tutup panci saat mengukus juga dapat menyebabkan bolu tidak mekar.
  12. Pemilihan meses juga diperhatikan yaa, waktu itu salah ambil meses di tbk jadinya hasilnya leleh deh.
  13. Taraaaaa .
  14. Letakan di cooling rack, untuk mendinginkan bolu.
  15. Enjoyy, semoga berhasil.

More Articles

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "How to Cook Delicious Bolu kukus semangka"

Posting Komentar